Monthly Archives: October 2012

Buah Pikiranku (105) : Kiat Sukses Menjadi Manusia Dingin

This gallery contains 4 photos.

Aku belum juga bisa tidur, selama lebih dari 1 jam aku mengobrol dengan kakakku. Kakakku baru saja menulis puisi indah yang berjudul : Sepuluh Hari Sebelum Hari Besarmu, Sib. Tulisan yang benar-benar indah, saat aku membacanya aku benar-benar terharu (jujur … Continue reading

More Galleries | Leave a comment

Buah Pikiranku (104) : Menjaga Milik Tuhan

This gallery contains 3 photos.

Aku terjebak dalam gedung yang gelap Akhirnya aku terbebas dari tempat itu, dan berada di lingkungan yang terang lagi. Aku sedang membeli beberapa keperluan di suatu mall di kota Bandung. Tiba-tiba saja mati lampu. Seluruh karyawan langsung panik, karena gelap … Continue reading

More Galleries | Leave a comment

Buah Pikiranku (103) : Duta Kebersihan (diri sendiri)

This gallery contains 3 photos.

Jika orang-orang melihat aku, kebanyakan dari mereka menyatakan aku seorang yang ramah. Entah bagaimana ceritanya, jika bertemu manusia, reflekku adalah tersenyum. Artinya, sebagai manusia ramah aku sudah ‘lumayan’ lulus Namun, kemarin aku baru menyadari, aku adalah orang yang jorok luar … Continue reading

More Galleries | Leave a comment

Buah Pikiranku (102) : Hidup itu Enak, Percaya deh !

This gallery contains 3 photos.

ENAKAN MANA JADI BOSS ATAU BAWAHAN ? Enaknya jadi boss 1. Lebih pinter dari orang pinter yang kerja sama dia 2. Gak perlu tinggi hati, soalnya posisi udah paling tinggi 3. Gak perlu rendah diri, posisi ‘tinggi’ kok rendah diri … Continue reading

More Galleries | Leave a comment

Buah Pikiranku (101) : Genggam dan Hancur

This gallery contains 3 photos.

Diet terkadang membuat aku harus menahan diri terhadap beberapa makanan yang aku sukai. Keripik singkong salah satunya. Entah apa yang dilakukannya, makanan ini benar-benar bisa membuat aku gila. Kemarin aku memegang sebuah keripik singkong dan entah apa yang ada dalam … Continue reading

More Galleries | Leave a comment

Buah Pikiranku (100) : Hater vs Lover

This gallery contains 2 photos.

“Aku tidak menyukai seorang ‘hater’, aku lebih menyukai ”lover” Demikian yang ada di dalam pikiranku kadang-kadang. Aku menyukai orang yang selalu ramah pada setiap orang, dan tidak menyukai orang yang seringkali ‘tidak suka’ pada orang lain. Namun jika aku tidak … Continue reading

More Galleries | Leave a comment

Buah Pikiranku (99) : Mengakhiri yang satu – Memulai yang baru

This gallery contains 2 photos.

“Apaaa? Sudah jam 5.30 lagi? Mengapa malam sangat cepat? Mengapa cepat sekali waktu tidur berakhir” Waktuku di tempat tidur berakhir, artinya waktuku untuk sikat gigi dimulai. Aku sikat gigi tidak akan selama-lamanya, paling lama hanya 5 menit, dan kemudian berakhir. … Continue reading

More Galleries | Leave a comment

Buah Pikiranku (98) : Mendapat Banyak – Memberi Banyak

This gallery contains 2 photos.

Hujan deras mengguyur kota Bandung. Ada air di mana-mana, sambil menyetir aku mengobrol dengan seorang sahabat. Kini, aku membayangkan berada dalam satu ruangan. Aku diberi 1 galon air putih oleh pemilik sumber air. Karena kebaikan hatinya, setiap air itu habis, … Continue reading

More Galleries | Leave a comment

Buah Pikiranku (97) : Merapihkan Benang Kusut

This gallery contains 2 photos.

Kakakku baru saja mengirimkan foto saat aku dan dia masih anak-anak. Aku jadi teringat saat kami kecil dulu, salah satu permainan kami adalah merapikan benang wol kusut. Salah satu hobby mamaku adalah merajut. Karena sudah bosan, terkadang hasil rajutannya dilepaskan. … Continue reading

More Galleries | 1 Comment

Diary Sang Ibu Guru (14) : Tidak Pernah Siap

This gallery contains 3 photos.

Hari ini ibu guru berada di kelas XI. Hari ini seharusnya mereka ulangan untuk pelajaranku, namun hari Jumat lalu ada beberapa anak yang memohon-mohon agar ulangan diundur minggu depan. Rasa iba dan rasa malas membuat soal (hihihihi) membuat ibu guru … Continue reading

More Galleries | Leave a comment